-
Aceh | 1 tahun laluKadin Aceh Sarankan Pemerintah Daerah Gunakan Pelabuhan untuk Ekspor CPO
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kamar Dagang Industri (Kadin) Aceh mendorong pemerintah daerah untuk memanfaatkan pelabuhan sebagai sarana utama dalam kegiatan ekspor kelapa sawit (crude palm oil/CPO) dari provinsi tersebut.
Hal tersebut diungkap oleh Ketua Kadin Aceh, Muhammad Iqbal Piyeung, saat dihubungi oleh DIALEKSIS.COM pada Sabtu (27/5/2023).
-
Aceh | 1 tahun laluHPN Minta Pemerintah Buka Pelabuhan Ekspor CPO dan Kopi di Aceh
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Umum DPP Himpunan Pengusaha Nahdliyin (HPN), Dede Supriyandi Arief meminta pemerintah untuk membuka pelabuhan ekspor komoditas yang terletak di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam.
-
Aceh | 2 tahun laluEkspor CPO Bebas Pajak, Fadhli Apkasindo Aceh: Harusnya dari Dulu
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam konferensi pers 3rd Finance Ministers and Central Bank Governors (FMCBG) G20 di Bali, Sabtu (16/7/2022), Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengumumkan bahwa tidak ada lagi pungutan pajak ekspor atas minyak sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO) dan turunannya. Kebijakan ini mulai berlaku sekarang hingga 30 Agustus 2022.
Menanggapi hal tersebut, Sekretaris Asosiasi Petani Sawit Indonesia (Apkasindo) Provinsi Aceh Fadhli Ali menyatakan, petani sawit sangat menyambut baik dan mengapresiasi kebijakan pemerintah tersebut.
-
Berita | 2 tahun laluBelum Mulai Ekspor CPO, Kondisi Harga TBS Sawit di Aceh Alami Penurunan
DIALEKSIS.COM | Nasional - Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) Kabupaten Aceh Utara menyatakan harga tandan buah segar (TBS) sawit di kabupaten itu di tingkat pengepul Rp1.700 per kilogram.
-
Aceh | 2 tahun laluKeran Ekspor CPO Kembali Dibuka, Apkasindo Aceh Harap PKS Tingkatkan Harga TBS
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Berhubung keran ekspor minyak sawit mentah atau Crude Palm Oil (CPO) sudah dibuka kembali oleh Pemerintah Pusat, Sekretaris DPW Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) Provinsi Aceh Fadhli Ali SE menyambut baik respons cepat presiden usai aksi unjuk keprihatinan petani yang dilakukan di Jakarta beberapa waktu lalu.
-
Nasional | 2 tahun laluJaksa Agung: Terima Kasih atas Kepercayaan Masyarakat terkait Kasus Korupsi Ekspor CPO
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Berdasarkan hasil survei nasional Indikator Politik Indonesia periode 5-10 Mei 2022, sebanyak 62,3% masyarakat mendukung Kejaksaan Agung untuk menuntaskan kasus korupsi dalam Pemberian Fasilitas Ekspor Crude Palm Oil (CPO) dan Turunannya pada bulan Januari 2021 sampai dengan Maret 2022.
-
Aceh | 2 tahun laluLarangan Ekspor CPO Tindakan Memiskinkan Petani Sawit dan Pengusaha Bangkrut
DIALEKSIS.COM | Aceh - Banda Aceh -Kebijakan larangan ekspor CPO dan bahan baku minyak goreng yang diberlakukan nyaris dua pekan terakhir boleh dibilang belum berbuah manis. Sehingga membuat para petani dan pengusaha sawit menjerit.
-
Aceh | 2 tahun laluKesaksian Petani Sawit Aceh, Larangan Ekspor CPO Cukup Kontras Dirasakan
DIALEKSIS.COM | Nagan Raya - Larangan ekspor minyak kelapa sawit mentah/Crude Palm Oil (CPO) oleh pemerintah pusat sedikit kurangnya dinilai telah mengendurkan semangat juang para petani sawit.
-
Aceh | 2 tahun laluJokowi Larang Ekspor CPO, Fadhli Ali: Imbasnya Harga TBS Anjlok
DIALEKSIS.COM | Aceh - Sekretaris Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) Provinsi Aceh Fadhli Ali mengatakan, imbas dari keputusan Presiden Joko Widodo (Jokowi) soal larangan ekspor minyak mentah/Crude Palm Oil (CPO) dalam jangka waktu yang lama bisa mengakibatkan anjloknya harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit.
-
Nasional | 2 tahun laluPemerintah Naikan Tarif Pungutan Ekspor dan Produk Turunan, Berapa Tarifnya?
DIALEKSIS.COM | Nasional - Pemerintah menaikkan tarif pungutan ekspor (PE) minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) dan produk turunan dari maksimal US$355 per ton menjadi US$375 per ton. Hal itu diikuti dengan kenaikan batas atas harga CPO dari di atas US$1.000 menjadi di atas US$1.500 per ton.